Jumat, 10 Februari 2017

MUSRENBANG KECAMATAN MAGERSARI DIGELAR


Hari senin, 6 Pebruari yang lalu Camat Magersari, Chairul  Anwar membuka Musyawarah Rencana Pembangunan  (Musrenbang) wilayah Kecamatan Magersari tahun 2017, diikuti  oleh para Ketua Ketua RW Kelurahan dalam wilayah Kecamatan Magersari. Musyawarah membahas tentang usulan Proyek kegiatan baik fisik, Ekonomi maupun Sosial Budaya dimasing m,asing wilayah.  Hasil rumusan usulan akan diangkat dalam forum Musrenbang tingkat Kota Mojokerto. Usulann ijnin ditampung dari masyarakat  bawah (bottom up planning)

Be the first to reply!

Posting Komentar

 
back to top